Advertisement

Lakukan Ini Jika Lupa Pasword Ponsel Android

Jumali
Selasa, 08 Februari 2022 - 05:47 WIB
Jumali
Lakukan Ini Jika Lupa Pasword Ponsel Android Ilustrasi. - Freepik

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA — Lupa kombinasi pasword ponsel Android memang sangat menyebalkan. Sebab, membuat Anda tidak bisa mengakses apa yang ada di ponsel Android. Padahal, Anda sangat membutuhkan data dan menggunakan ponsel tersebut.

Jika sudah seperti itu, apa yang akan Anda lakukan? Berikut cara buka password Android tanpa reset yang bisa Anda terapkan :

Advertisement

- Android Device Manager

Caranya :
- Buka aplikasi Android Device Manager . Lalu Anda bisa login dengan akun yang sama. Jika sudah masuk, terdapat tiga opsi yakni Ring, Lock, dan Erase. Pilih Lock. Klik kata sandi baru untuk menggantikan pola atau password ponsel dan klik Lock. Tunggu 5 menit dan buka kembali ponsel Anda menggunakan password atau pola yang baru.

- Lupa Password

Caranya :
- Buka ponsel dan klik Forgot Pattern. Lalu masuk ke email Google, pilih mengirimkan pola atau password baru ke alamat email. Lalu buka alamat email Anda menggunakan perangkat smartphone lain dan gunakan password tersebut untuk membuka ponsel.

- Reboot Safe Mode

Caranya :
- Tekan tombol power off di ponsel Anda. Biasanya, akan muncul opsi Power Off atau Restart. Lalu, klik lagi tombol power di ponsel sampai muncul fitur Reboot Safe Mode dan klik Ok atau Yes. Ponsel akan restart dan ponsel akan masuk ke menu Safe Mode. Masuk Safe Mode dan hapus aplikasi penguncian pihak ketiga. Kemudian restart kembali

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Jalan Rusak di Sleman Tak Kunjung Diperbaiki, Warga Pasang Spanduk Obyek Wisata Jeglongan Sewu

Sleman
| Sabtu, 20 April 2024, 18:57 WIB

Advertisement

alt

Rekomendasi Menyantap Lezatnya Sup Kacang Merah di Jogja

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 07:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement