Advertisement
YouTube Akan Dilengkapi Transkrip dan Terjemahan

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Google dan YouTube telah mengkonfirmasi akan menambahkan transkrip dan terjemahan otomatis untuk video yang ditonton di ponsel.
Nantinya transkrip akan dibuat secara otomatis menggunakan model pengenalan ucapan Google, seperti teks otomatis. Pengguna dapat membacanya dalam bentuk daftar yang mirip dengan transkrip otomatis di aplikasi Google Recorder.
Advertisement
Anda mungkin bisa mendapatkan transkrip yang sempurna atau yang benar-benar berkualitas rendah, tergantung pada videonya. Sejauh ini ada 16 bahasa yang telah disiapkan oleh Google dan YouTube untuk mendukung fitur ini.
Di mana, Anda bisa mengatur pilihan transkrip dengan mengetuk “Auto-translate”, pilih bahasa pilihan Anda, dan Anda akan memiliki subtitle yang disesuaikan dengan bahasa Anda. Fitur ini sudah lama tersedia di YouTube versi web, sehingga kehadirannya di versi seluler sudah lama ditunggu.
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Berita Pilihan
- Perkuat Bisnis B2B IT Digital Services, Telkom Lakukan Penyertaan Modal ke TelkomSigma
- Saingi Twitter dan Facebook, Donald Trump Luncurkan Truth
- Razer Luncurkan Perangkat Streaming Baru untuk Memaksimalkan Kreativitas Penyiar
- 7 Rekomendasi Speaker Bluetooth Terbaik Bass Jempolan
- Cara Downgrade Windows 11 ke 10
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement