Advertisement

Cara Cek Kondisi Baterai Ponsel Android & iPhone

Jumali
Kamis, 27 Januari 2022 - 08:27 WIB
Jumali
Cara Cek Kondisi Baterai Ponsel Android & iPhone Ilustrasi. - Ist/Freepik

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA - Perkembangan waktu telah membuat performa baterai ponsel baik Android maupun iPhone semakin menurun.

Untuk itu diperlukan pengecekan kondisi baterai di ponsel secara berkala. Dengan pengecekan tersebut diharapkan para pengguna bisa melakukan langkah pencegahan agar kerusakan baterai bisa diminimalisasi.

Advertisement

Lalu bagaimana caranya? Cukup mudah. Berikut caranya :

- iPhone

Untuk Anda pengguna iPhone, pengecekan kesehatan baterai bisa dilakukan dengan masuk ke menu, pilih “Settings" > "Battery" > dan "Battery Health".

- Android

Untuk Anda pengguna Android, pengecekan kesehatan baterai bisa dilakukan dengan menekan tombol "#*#4636#*#*" di menu dialer ponsel dan lantas memilih menu "Baterry Information".

Baik iPhone maupun Android, jika baterai berada di bawah 80 persen, maka Anda harus bersiap menggantinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Berita Lainnya

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Keputusan MK 135 Belum Jadi Solusi Persoalan Demokrasi Elektoral

Jogja
| Kamis, 03 Juli 2025, 08:57 WIB

Advertisement

alt

Kampung Wisata Bisa Jadi Referensi Kunjungan Saat Liburan Sekolah

Wisata
| Senin, 30 Juni 2025, 06:57 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement